Drink

7 Cara Menikmati Yogurt Tanpa Ribet

Bagaimana cara menikmati yogurt yang paling lezat? Yogurt mungkin kita hanya mengenalnya sebagai minuman susu yang sudah difermentasi. Yogurt merupakan salah satu minuman yang bukan hanya lezat melainkan di dalamnya memiliki banyak manfaat.

Biasanya orang mengkonsumsi yogurt secara teratur karena ingin merasakan manfaat yang terkandung di dalamnya. Namun, ada hal penting yang harus diperhatikan. Terkadang orang merasa bosan terhadap hidangan yogurt yang itu-itu saja.

Padahal mereka menginginkan makan yogurt dengan cara yang berbeda namun tetap tidak mengurangi kualitasnya. Di bawah ini kami sudah memiliki informasi menarik tentang bagaimana cara menikmati yogurt terbaik yang kami rekomendasikan untuk anda.

1. Yogurt stik

Yogurt stik adalah jenis yogurt yang nanti akan dikemas ke dalam bentuk plastik berukuran kecil. Yogurt di sini hadir dengan berbagai macam warna dan juga rasa yang bisa anda tentukan sendiri kira-kira nanti anda ingin menggunakan warna dan rasa apa untuk anda konsumsi atau berikan ke orang lain.

Untuk harga 1 pak dari yogurt susu kurang lebih Rp. 18.000 itu untuk ukuran sati pak. Harga yang memang sudah murah mengingat 1 pak sendiri terdapat 18 yogurt stik. Cara ternikmat makan yogurt stik adalah dengan langsung memakannya ketika kondisinya masih membeku.

2. Yogurt botol

Anda pernah membuat yogurt botol? Perlu dipahami bahwa yogurt botol adalah jenis kombinasi antara yogurt yang masih segar atau fresh yogurt dengan jelly. Dikarenakan jenis yogurt ini adalah minuman, maka cara terbaik untuk mengkonsumsinya adalah dengan langsung meminumnya.

Minumlah yogurt botol ini selagi kondisinya masih dingin. Untuk harga yang harus anda tebus jika berminat mengkonsumsinya adalah Rp. 8.000.

3. Jus yogurt

Anda bisa menggabungkan antara yogurt dengan jus buah. Anda bisa memilih buah mana saja yang sekiranya memiliki perpaduan rasa yang sesuai. Beberapa buah tersebut diantaranya: mangga, sirsak, pisang, stroberi, melon, jambu, dan lain sebagainya.

Cara menikmati yogurt yang satu ini adalah dengan langsung meminumnya ketika masih dingin. Untuk harganya sendiri kurang lebih Rp. 10.000 per gelas.

4. Sop buah yogurt

Pernah terpikir bahwa yogurt bisa dijadikan sebagai sop buah? Tentunya rasa yang dihasilkan tidak sama dengan sop buah pada umumnya. Kami menyarankan anda mengkonsumsi sop buah yogurt dalam kondisi yang masih dingin.

5. Salad buah yogurt

Untuk poin kelima ini bisa dikatakan sudah banyak yang menggunakannya. Gabungan antara buah-buahan segar yang dicampur dengan kacang almond dan dituangkan yogurt membuat rasanya begitu lezat. Untuk harga dari minuman jenis ini biasanya dibandrol sebesar Rp. 12.000.

6. Milkshake yogurt

Menu yang satu ini biasanya merupakan perpaduan antara es krim, susu, dan juga yogurt. Pasti siapapun yang melihatnya akan langsung ngiler dan ingin mencobanya. Harga untuk segelar milkshake yogurt dijual sekitar Rp. 12.000.

7. Yogurt bantal

Perlu anda tahu bahwa yogurt bantal tidak dicampuri air sehingga anda akan merasakan rasa yang khas dari yogurt. Namun bagi anda yang tidak terlalu terbiasa dengan rasa masam, bisa anda tambahkan air secukupnya.

Itulah informasi seputar bagaimana cara menikmati yogurt terbaik yang akan selalu menggugah selera anda. Semoga bermanfaat.


Related Posts
  1. https://palembang-pos.com/
  2. https://dongengkopi.id/
  3. https://jabarqr.id/
  4. https://wartapenilai.id/
  5. https://isrymedia.id/
  6. https://onemoreindonesia.id/
  7. https://yoyic.id/
  8. https://beritaatpm.id/
  9. https://www.centre-luxembourg.com/
  10. https://jaknaker.id/
  11. pencaker.id
  12. tradition-jouet.com
  13. agriculture-ataunipress.org
  14. eastgeography-ataunipress.org
  15. literature-ataunipress.org
  16. midwifery-ataunipress.org
  17. planningdesign-ataunipress.org
  18. socialsciences-ataunipress.org
  19. communication-ataunipress.org
  20. surdurulebiliryasamkongresi.org
  21. surdurulebilirkentselgelisimagi.org
  22. www.kittiesnpitties.org
  23. www.scholargeek.org
  24. addegro.org
  25. www.afatasi.org
  26. www.teslaworkersunited.org
  27. www.communitylutheranchurch.org
  28. www.cc4animals.org
  29. allinoneconferences.org
  30. upk2020.org
  31. greenville-textile-heritage-society.org
  32. www.hervelleroux.com
  33. crotonsushi.com
  34. trainingbyicli.com
  35. www.illustratorsillustrated.com
  36. www.ramona-poenaru.org
  37. esphm2018.org
  38. www.startupinnovation.org
  39. www.paulsplace.org
  40. www.assuredwomenswellness.com
  41. aelclicpathfinder.com
  42. linerconcept.com
  43. puspresnas.id
  44. ubahlaku.id
  45. al-waie.id
  46. pencaker.id
  47. bpmcenter.org
  48. borobudurmarathon.id
  49. festivalpanji.id
  50. painews.id
  51. quantumbook.id